Pages

Kamis, 08 November 2012

Tips Menjadi Fotografer yang Handal

Fotografi adalah hobi yang cukup menarik yang membutuhkan pengalaman dan keterampilan. Sebagai pemula, kita harus belajar dan menguasai teknik - teknik dasar fotografi. Berikut adalah langkahnya.
  1. Banyak membaca buku mengenai fotografer, atau mencarinya di internet. Banyak sekali artikel-artikel mengenai sejarah hingga teknikfotograferanda pun dapat melihat contoh-contoh para fotografer profesional, sehingga kemauan anda akan semakin terpacu.
  2. Bawalah selalu kamera agar tidak kehilangan momen penting. Kamera saku digital sudah cukup untuk dibawa kemana - mana dan agar kita selalu tertarik untuk melakukan pemotretan
  3. Terus berlatih dan, jangan ragu untuk selalu melakukan pemotretan agar mendapat hasil yang lebih maksimal
  4. Percaya pada mata, karena hanya kita yang tau bahwa obyek itu bagus atau tidak.
  5. Terus melatih mata kita agar jangkauan mata lebih luas dan, agar lebih jeli dalam menangkap momen
  6. Jangan lupa untuk mengamati foto hasil bidikan kita
  7. Mengenali kamera kita, agar tidak terjadi kesalahan saat membidik. tentunya, kita tidak ingin momen baik terlewat hanya karena kamera belum siap
  8. Lakukan eksperimen pada hasil foto. misalnya di edit agar lebih cantik

0 komentar:

Posting Komentar